Driver mesin fotokopi sangat dibutuhkan untuk menghubungkan antara mesin fotokopi digital dengan komputer. Meskipun Windows juga telah menyediakan beberapa di antaranya, namun
driver dalam bahasan ini semoga saja dapat membantu dan lebih mempermudah Anda dalam instalasi mesin fotokopi tipe Canon terbaru. Driver ini terdiri mulai dari Canon iR2016 PCL5e, LBP & MF Series hingga seri-seri Canon CL C.
Apabila Anda memiliki beberapa mesin fotokopi yang sudah terkoneksi dalam satu jaringan komputer, Anda tinggal meregistrasi saja driver-driver yang Anda butuhkan dengan memilih beberapa di antaranya dan kemudian disesuaikan dengan port-port yang sudah Anda tentukan pada masing-masing mesin fotokopi Anda. Setelah itu tinggal menunggu deteksi dari jaringan dan setelah selesai jika memang diperlukan, tinggal mengeceknya pada menu "Device and Printer" untuk Windows 7 dan "Printer & Fax" untuk Windows XP.
Gambar-gambar di bawah ini sekedar ilustrasi untuk instalasi beberapa mesin fotokopi dalam satu jaringan komputer.
|
pilih manually untuk instalasi jaringan |
|
|
pilih driver yang diperlukan |
|
|
|
|
pilih add port |
|
|
|
pilih TCP/IP Port |
|
pilih next untuk deteksi otomatis |
|
Beri nama sesuai dengan port pada mesin fotokopi |
|
tunggu deteksi dan selesai |
|
|
=
=======================================================================